Jumat, 18 Mei 2018

Macam - Macam Wakaf dan Contohnya


MACAM – MACAM WAKAF

a)  Wakaf Ahli atau Wakaf Dzurri
Wakaf yang ditujukan kepada orang – tertentu, seseorang atau lebih (keluarga atau bukan)
Contoh :
Seseorang yang mewakafkan sebidang tanah kepada anak atau cucu, wakafnya sah dan yang berhak mengambil adalah orang yang ditunjuk dalam pernyataan wakaf

b)  Wakaf Khairi
Wakaf untuk kepentingan keagamaan atau kemasyarakatan
Contoh :
Wakaf yang diserahkan untuk keperluan pembangunan masjid, sekolah, jalan, rumah sakit, panti asuhan, dll

c)  Wakaf Produktif
Harta yang diwakafkan untuk kegiatan produksi dan hasilnya disalurkan sesuai dengan tujuan wakaf
Contoh :
Wakaf tanah untuk digunakan bercocok tanam, mata air untuk dijual airnya, dll

Tidak ada komentar:

Posting Komentar